Rekrutmen petugas pemutakhiran WILKERSTAT ST2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Simeulue

Kami mengadakan Survei Kebutuhan Data, untuk menilai pelayan kami, yang akan kami jadikan masukan demi peningkatan pelayanan kepada semua. Survei bisa diisi dengan klik tautan berikut. https://skd.bps.go.id/web/index.php/survei/_qv80g7XEiagXO6WmWmvkFezpMa28bH

Untuk mendapatkan data BPS Kabupaten Simeulue silahkan mengunjungi ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Simeulue Jl. Tgk Diujung Desa Air Dingin Sinabang pada hari kerja mulai pukul 09:00 s.d 15:30 WIB.

Dapatkan Beberapa file publikasi BPS Kabupaten Simeulue secara gratis dengan mengunduh dari website kami pada menu publikasi

Rekrutmen petugas pemutakhiran WILKERSTAT ST2023

Rekrutmen petugas pemutakhiran WILKERSTAT ST2023

26 Januari 2022 | Kegiatan Statistik


Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Simeulue membutuhkan tenaga petugas pemutakhiran WILKERSTAT ST2023 yang akan dilaksanakan pada tanggal 1-31 Maret 2022

Pendaftaran melalui :

Persyaratan Umum:
  • minimal berpendidikan SLTA atau sederajat 
  • Bisa membaca peta, baik peta sketsa maupun peta digital (contoh: Google Maps) 
  • Diutamakan memiliki smartphone Android dengan spesifikasi:
- Minimum versi 4.0.3, dengan GPS internal 
- Kapasitas internal storage yang tersedia minimal 1 GB 
- Kapasitas RAM minimal 2 GB 

  • Terbiasa menggunakan aplikasi berbasis Android 
  • Mengikuti Pelatihan Petugas Pemetaan Lapangan
  • Bersedia ditempatkan dimana saja di wilayah Simeulue
  • Bersedia mengganti biaya pelatihan bila mengundurkan diri
  • Bersedia melakukan geotagging di wilayah sulit
  • Memiliki Kendaraan Bermotor Pribadi

Jadwal Rekrutmen 
  1. Pendaftaran  26  - 30 Januari 2022
  2. Pengumuman Seleksi Administrasi 31 Januari 2022
  3. Wawancara 2- 4 Februari 2022
  4. Pengumuman Calon Petugas Pemutakhiran WILKERSTAT ST2023 7 Februari 2022
Jadwal Pelaksanaan Kegiatan Lapangan 1  - 31 Maret 2022

Pertanyaan lebih lanjut dapat disampaikan pada :

Berita Terkait

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Simeulue (Statistics Simeulue Regency)Jl. Tgk. Diujung Desa Air Dingin

Sinabang

Telp: (0650) 8001005

Fax: (0650) 8001005

Email: pst1101@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik